larangan di dalam agama islam.
assalamualaikum wr wb. yang termasuk dosa besar di dalam peraturan syariat agama Islam adalah. 1. membunuh / menghilangkan nyawa Manusia. 2. berzina / melakukan hubungan di luar ikatan pernikahan yang sah. 3. meminum minuman keras / khamer. setiap sesuatu yang memabukkan, dan bisa menghilangkan kesadaran kita untuk berfikir , di larang di dalam agama Islam. 4. syirik / menyekutukan Allah dengan menyembah selain Allah Swt, adalah termasuk dosa besar. dan sangat dilarang di dalam syariat agama Islam. sekian. mudah mudahan bisa menjadi bekal kalian , yang dilarang di dalam agama Islam disebut perbuatan haram. Haram adalah bila dilaksanakan mendapatkan dosa. bila kita bisa meninggalakn, maka mendapatkan pahala dari Allah Swt. Wassalamualaikum Wr Wb.